Demam Berdarah: Gejala, Penyebab, dan Pencegahan
Demam berdarah adalah penyakit menular yang disebabkan oleh virus dengue dan ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes Aegypti. Penyakit ini merupakan masalah kesehatan global yang serius dan mempengaruhi jutaan orang di berbagai negara, terutama di daerah subtropis dan tropis seperti Indonesia. Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI mencatat, dalam 22 pekan pertama tahun 2023 atau periode Januari-Mei, terdapat…