Perbedaan D4 & D3 TLM (Teknologi Laboratorium Medis)

Perbedaan D4 & D3 TLM (Teknologi Laboratorium Medis)

Prodi Teknologi Laboratorium Medis memiliki jenjang Diploma 4 (D4) dan Diploma 3 (D3). Lebih baik pilih yang mana? Kamu dapat menyesuaikan dengan kebutuhan masing-masing. Agar dapat memilih dengan tepat, kamu perlu tahu perbedaan D4 & D3 TLM (Teknologi Laboratorium Medis) dari segi tingkat pendidikan, durasi kuliah, materi, dan peluang pekerjaan setelah lulus.  1. Tingkat Pendidikan…

Read More