Langkah-Langkah Memandikan Bayi Dengan Benar
Memandikan bayi merupakan salah satu kegiatan penting dalam perawatan harian bayi. Sehingga harus dilakukan dengan tepat. Kaprodi D3 Kebidanan Umianita Risca Wulandari ,SST ,MPH, menjelaskan bayi baru lahir boleh dimandikan…
5 Cara Mencegah dan Menghilangkan Karang Gigi
Karang gigi, juga dikenal sebagai plak gigi, adalah kondisi yang wajar dialami oleh siapapun. Karang gigi adalah endapan keras dari protein air ludah dan sisa makanan yang akan selalu terbentuk…
Merawat Luka Terbuka Yang Wajib Kamu Lakukan
Merawat luka terbuka tidak boleh dilakukan sembarangan. Alih-alih sembuh, perawatan yang dilakukan dengan cara salah dapat berakibat infeksi. Menurut Kemenkes 2022, luka terbuka adalah luka yang terpapar oleh udara karena…
Apa itu Gaslighting ? Waspadai Perilaku Gaslighting Dalam Hubungan
Apa itu gaslighting? Adalah sebuah istilah yang berasal dari sebuah drama tahun 1938 yang berjudul “Gas Light” dan kemudian diadaptasi menjadi dua film. Dalam drama itu, karakter utama menggunakan taktik…
Alami Luka Bakar? Lakukan Pertolongan Pertama Ini
Luka bakar atau disebut dengan combustio adalah jenis cedera yang umum terjadi dalam kehidupan sehari-hari dan dapat disebabkan oleh berbagai faktor, seperti paparan langsung terhadap api, cairan panas, benda-benda panas,…
Cara Lemak Sehat Dapat Meningkatkan Kesehatan Jantung Anda
Makanan berlemak memang terlihat menakutkan. Namun, tahukah kalian bahwa tidak semua lemak itu jahat untuk tubuh. Beberapa makanan mengandung lemak sehat atau disebut juga lemak baik yang memiliki dampak positif…
Kenali Obat Sakit Gigi Mulai Modern Hingga Tradisional
Sakit gigi adalah masalah umum yang dapat mempengaruhi siapa saja, dari anak-anak hingga orang dewasa. Rasa sakit dan ketidaknyamanan yang ditimbulkan dapat mengganggu aktivitas sehari-hari dan menurunkan kualitas hidup seseorang.…
Kerja Di Rumah Sakit Dan Klinik, Ini Kelebihan D3 Kebidanan
Kuliah D3 Kebidanan menjadi pilihan tepat bagi kalian yang ingin mengenyam pendidikan bidan dan cepat lulus untuk mendapatkan kerja. Itu menjadi kelebihan D3 Kebidanan karena durasi kuliah lebih singkat, yaitu…
Tips Merawat Retainer Gigi Sesuai Jenisnya
Retainer gigi adalah alat ortodontik yang penting setelah perawatan ortodontik, seperti pemakaian kawat gigi atau pelurus gigi. Retainer bertujuan untuk menjaga gigi tetap pada posisi yang telah terkoreksi selama perawatan…
Ini Dia Gejala Flu yang Harus Kamu Waspadai
Flu atau yang lebih dikenal dengan influenza, merupakan penyakit pernapasan akut yang disebabkan oleh virus influenza. Gejala flu umumnya adalah rasa tidak enak badan, demam, rasa pegal linu, lemas, lesu,…