Apa Saja Laporan Keuangan Rumah Sakit

Apa Saja Laporan Keuangan Rumah Sakit?

Setiap organisasi atau perusahaan, pastinya membutuhkan laporan keuangan. Laporan keuangan adalah salah satu instrumen penting dalam menggambarkan kondisi keuangan suatu organisasi, termasuk rumah sakit. Laporan keuangan rumah sakit adalah dokumen penting yang menyajikan informasi keuangan tentang keuangan rumah sakit selama periode tertentu. Data laporan mencakup berbagai informasi keuangan, seperti pendapatan, biaya operasional, laba rugi, dan neraca. …

Read More
Mengenal Akuntansi Rumah Sakit

Mengenal Akuntansi Rumah Sakit

Akuntansi rumah sakit merupakan salah satu mata kuliah yang didapatkan oleh mahasiswa Prodi S1 Administrasi Rumah Sakit (ARS). Lantas apa yang dimaksud dengan akuntansi rumah sakit? Adalah bidang khusus dalam akuntansi yang fokus pada pengelolaan keuangan dan pelaporan keuangan dalam konteks penyediaan layanan kesehatan.  Rumah sakit sebagai entitas bisnis yang kompleks memiliki kebutuhan akuntansi yang…

Read More
Ketahui Semua Tentang Manajemen Rumah Sakit

Ketahui Semua Tentang Manajemen Rumah Sakit

Setiap instansi pastinya membutuhkan manajemen. Tak terkecuali rumah sakit. Manajemen rumah sakit memiliki peran penting untuk mengkoordinasikan berbagai sumber daya yang tersedia melalui proses perencanaan, pengorganisasian, dan kemampuan mengatur untuk memperoleh sebuah tujuan. Oleh karena berhubungan dengan semua bidang, manajemen bersifat dinamis. Artinya, manajemen dapat berubah-ubah sesuai dengan kondisi terkini. Hal tersebut membuat proses adaptasi…

Read More
Ini Dia Alasan Pentingnya Belajar Manajemen Rumah Sakit

Ini Dia Pentingnya Manajemen Rumah Sakit

Pentingnya manajemen rumah sakit atau juga dikenal dengan administrasi rumah sakit untuk memberikan layanan profesional kepada para pasien. Sama halnya di perusahaan pada umumnya, terdapat manajemen lengkap untuk mendukung sistem kerja di perusahaan tersebut. Nah, di rumah sakit, ada manajemen rumah sakit yang mengatur sistem kerja di rumah sakit itu.  Jumlah rumah sakit di Indonesia…

Read More
Belajar Manajemen Rumah Sakit, Ini Yang Perlu Diketahui

Belajar Manajemen Rumah Sakit, Ini Yang Perlu Diketahui

Program Studi (Prodi) Manajemen Rumah Sakit yang kini dikenal dengan sebutan Administrasi Rumah Sakit (ARS) masuk dalam jurusan di bidang kesehatan, namun tidak berhubungan langsung dengan pasien. Tepat bagi kalian yang suka di bidang manajemen dan medis.  Lulusan prodi ini bertanggungjawab membantu pasien dengan memastikan pasien mendapatkan pelayanan medis dengan kualitas terbaik. Juga bertugas mengawasi…

Read More
Kompetensi Administrasi Rumah Sakit Dibutuhkan Dunia Kerja

Kompetensi Administrasi Rumah Sakit Dibutuhkan Dunia Kerja

Kompetensi Administrasi Rumah Sakit sangat dibutuhkan di dunia kerja, terutama berkaitan dengan manajerial dan operasional dalam pelayanan kesehatan. Jika kalian tertarik, dapat dimulai dengan kuliah Program Studi (Prodi) S1 Administrasi Rumah Sakit.  Mahasiswa Prodi S1 Administrasi Rumah Sakit akan mempelajari tentang sistem pengelolaan rumah sakit dan lembaga kesehatan, pengembangan proporsi mutu pelayanan tenaga kesehatan, hingga…

Read More
Jadi Garda Depan, Pentingnya Tugas Administrasi Rumah Sakit

Jadi Garda Depan, Pentingnya Tugas Administrasi Rumah Sakit

Saat di rumah sakit, ada banyak jenis pekerja yang kamu temui. Nggak hanya dokter, perawat, dan bidan saja, kamu juga akan membutuhkan jasa administrasi rumah sakit. Mereka dapat dikatakan sebagai garda depan karena tugas administrasi rumah sakit yang mengawal pasien mulai proses pendaftaran hingga selesai pembayaran akhir.  Peran staf administrasi rumah sakit cukup komplek dan…

Read More
S1 Administrasi Rumah Sakit, Gelar dan Skill yang Dipelajari

S1 Administrasi Rumah Sakit, Gelar dan Skill yang Dipelajari

Jurusan S1 Administrasi Rumah Sakit cocok bagi mahasiswa yang tertarik dengan profesi administrator, khususnya di bidang kesehatan. Profesi ini memiliki wewenang dalam pengawasan jalannya operasi administrasi di rumah sakit maupun fasilitas kesehatan lainnya.  Prospek karir lulusan S1 Administrasi Rumah Sakit terbuka lebar. Apalagi Indonesia masih membutuhkan banyak profesional di bidang administrasi kesehatan. Apakah kalian tertarik…

Read More